Daru Metropolis

Ingin hunian yang murah tapi tidak murahan? Daru Metropolis bisa menjadi solusinya. Hunian yang satu ini lokasinya sangat strategis dan mengusung konsep TOD, membuat Anda bisa mudah melakukan mobilisasi dari satu tempat ke tempat yang lainnya.  Daru Metropolis lokasinya dekat dengan Stasiun Daru dan memiliki lokasi luasan sekitar 22 hektar. Selain itu, Daru Metropolis dilengkapi dengan fasilitas yang lengkap membuat Anda semakin nyaman dan aman saat berada di hunian tersebut.

Yang menarik adalah unit rumah Daru Metropolis ini sangat variatif bisa Anda sesuaikan dengan kebutuhan Anda.  Harganya juga sangat terjangkau yaitu mulai dari 199 jutaan saja Anda sudah bisa mendapatkan unit rumah yang ideal dengan lokasi yang strategis. Nah, bagi Anda yang sedang mencari hunian ideal bisa menjadikan Daru Metropolis ini sebagai pilihan karena memiliki banyak kelebihan seperti berikut ini!

 

Lokasi Strategis

Kelebihan yang pertama adalah lokasinya strategis.  Dengan mengusung konsep TOD membuat Daru Metropolis sangat dekat dengan transportasi publik. Untuk menuju ke Stasiun Daru, Anda hanya membutuhkan waktu kurang lebih 1 menit saja, sedangkan ke Tol Jambe kurang lebih 5 menit saja.  Lokasi yang strategis sangat mendukung mobilitas Anda setiap harinya. Perumahan lain yang juga dekat stasiun yaitu Puri Tenjo yang dekat stasiun Tenjo.

Developer Berkualitas dan Terpercaya

Kelebihan selanjutnya adalah developer yang berkualitas dan terpercaya.  Daru Metropolis ini dikembangkan oleh Sentra Property Development. Pengembang yang satu ini sudah banyak mendirikan atau mengembangkan proyek perumahan yang terpercaya dan berkualitas. Sudah banyak masyarakat dan konsumen yang puas dengan perumahan yang dikembangkan oleh pengembang yang satu ini karena kualitasnya benar-benar terjamin.

Desain yang Eksklusif dan Premium

Kelebihan selanjutnya adalah desain yang eksklusif dan premium. Meski harganya murah, hunian yang satu ini desainnya begitu premium dan terlihat elegan. Ekslusivitasnya sudah terlihat dari main gate yang kokoh dengan desain mewah dan berkelas. Tidak hanya segi desainnya saja yang berkualitas, Anda juga mendapatkan rumah dengan bahan material yang berkualitas sehingga lebih awet dan tidak mudah mengalami kerusakan. Hal itu membuat Anda tidak harus melakukan perbaikan dalam waktu dekat.

Menjadi Investasi dengan Nilai yang Pasti

Kelebihan selanjutnya adalah Daru Metropolis yang satu ini bisa menjadi investasi dengan nilai yang pasti. Tidak semua properti cocok dijadikan sebagai investasi karena value tidak meningkat.  Berbeda dengan Daru Metropolis, properti ini bisa menjadi investasi pasti karena nilainya mengalami peningkatan setiap tahunnya berkat lokasinya sangat strategis. Banyaknya orang yang memimpikan memiliki hunian yang strategis terutama di kota-kota besar menyebabkan Daru Metropolis menjadi incaran. Hal tersebut berpengaruh terhadap nilai jual dari properti itu sendiri.

Banyak Unit yang Bisa Dipilih

Ada berbagai tipe unit yang bisa Anda pilih sesuai dengan kebutuhan Anda. Apa saja? Ada tipe 22, 27, 36 dan 52. Setiap luas bangunan tersebut memiliki luas tanah berbeda yang bisa Anda pilih sesuai dengan kebutuhan Anda. Jika Anda ingin space yang lebih luas, pilihlah tipe unit dengan luas tanah yang lebih luas. Daru Metropolis sendiri memiliki luas tanah maksimal 96 meter persegi.

Pembiayaan Fleksibel dan Mudah

Kelebihan selanjutnya pembiayaan fleksibel dan mudah. Ada berbagai macam pembiayaan yang bisa dipilih sesuai dengan keinginan Anda. Pembiayaan tersebut adalah cash keras atau pembayaran cash tanpa kredit, cicilan bertahap, KPR, KPR Express dan KPR Sentra. Bahkan yang menarik adalah Anda tidak harus melalui BI Checking jika Anda memilih pembayaran dengan KPR Sentra.

Fasilitas yang Lengkap

Kelebihan terakhir fasilitas yang ditawarkan sangat lengkap dan bisa membuat Anda semakin nyaman saat tinggal di Daru Metropolis ini. Ditunjang dengan adanya Green Area membuat Anda tidak sumpek dan lebih sehat karena kebersihan maupun kualitas udara di hunian yang satu ini sangat terjaga. Selain itu, ada juga fasilitas lainnya yang tidak kalah menarik seperti cluster playground, main gate, area komersial, jogging track, mushola, botanical garden dan fasilitas menarik lainnya.

 

Bagaimana, sangat menarik sekali kan Daru Metropolis yang satu ini? yuk booking sekarang juga agar tidak kehabisan karena unitnya terbatas, jangan sampai tipe unit pilihan Anda habis karena terlambat booking, kapan lagi mendapatkan hunian berkualitas dengan harga terjangkau, hubungi kontak marketing Daru Metropolis di nomor whatsapp 0811 278 309 untuk booking atau mendapatkan informasi lebih lanjut!

By bisnis

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *